Berita Ane |
Cara Menghilangkan Bulu Rambut Ketiak dan Kaki Secara Alami Posted: 23 Dec 2011 08:27 PM PST Cara Menghilangkan Bulu Rambut Ketiak dan Kaki Secara Alami – Ketika beranjak dewasa, bulu rambut mulai tumbuh di beberapa bagian tubuh kita, terutama di bagian kemaluan, ketiak dan kaki. Untuk bagian ketiak dan kaki, mungkin beberapa ada yang merasa risih, terutama wanita. Lalu bagaimana cara menghilangkan bulu rambut di ketiak dan kaki ?. Kita mengenal beberapa cara untuk menghilangkan bulu di ketiak dan kaki seperti waxing, sugaring, obat perontok, perangkat pencabutan, atau laser, tetapi mencukur tetap menjadi metode paling murah. Namun kali ini akan di share cara menghilangkan bulu rambut di ketiak dan kaki menggunakan ramuan tradisional. Seperti apa ? Berikut Cara Menghilangkan Bulu Rambut Ketiak dan Kaki Secara Alami Bahan-bahan: • Sari jeruk nipis / lemon. • 1 cangkir gula • 1/4 cangkir madu Campur semua bahan dan panaskan di panci dan aduk sesekali hingga mendidih. Anda juga dapat memanaskannya dengan menggunakan microwave. Dinginkan sebentar, jika sudah tidak terlalu panan (hangat) bubuhkan campuran tersebut secara TIPIS dan merata ke kulit Anda yang ingin dihilangkan rambutnya. Pastikan kulit Anda sudah dicuci bersih dengan sabun dan dikeringkan. Selanjutnya dengan kenakan strip kain katun non stretch diatas bagian yang sudah diberikan campuran madu dan gula, anda juga dapat menggunakan kain perca. Gosok-gosok tangan anda diatas kain ke arah pertumbuhan rambut sekitar tiga kali kemudian tarik kulit kencang dan menarik dalam berlawanan arah pertumbuhan rambut. Ini adalah keterampilan, dan tidak membutuhkan latihan, tetapi itu akan lebih mudah semakin Anda melakukannya. Bahan : Tepung Jagung 200gram ( Jagung yang sudah dihaluskan menjadi tepung halus.) Gula Pasir 200gram Putih Telur. kira - kira 3 Telur. Langkah - langkah : § Campurkan +/- 4Sdm Tepung jagung dengan putih telur. Aduk merata § Campurkan +/- 4Sdm Gula Pasir ke dalam campuran tersebut. Aduk merata § Kemudian Oleskan ramuan tersebut ke bagian kaki atau anggota badan lainnya yang ingin dihilangkan bulunya sampai merata. § Tunggu Hingga ramuan tersebut mengering, kemudian barulah ramuan tersebut dihilangkan menggunakan air, maka insyaallah bulu akan hilang dan rontok. § Lakukan lagi jika terasa belum maksimal. Jika anda merasa kesulitan dalam membuat ramuan tradisional tersebut, anda bisa menggunakan JOLEN 3 in 1. Dalam JOLEN 3 in 1 anda akan mendapatkan: - Hair remover creme: 40gr - Retarder tube: 15gr - Wet wipes: 3pcs - Spatula: 1 pcs Untuk jelasnya anda bisa langsung lihat di JOLEN 3 in 1
|
0 komentar:
Posting Komentar